Thursday, March 18, 2010

HUJAN DATANGLAH

Hiba sungguh sungai laraku
mengalir laju
mengapa begitu mudah
daun hijauku tersentuh
ketika tari alam
berlenggang lembut
tersimpuh

hujan datanglah
meriahkan lah sakit ini
dengan tikaman pedangmu
sebanyaknya ke dadaku.

No comments: